“Whatever we possess becomes of double value when we have the opportunity of sharing it with others"
Pages
▼
Monday, December 14, 2015
Etalase
Etalase perusahaan dan profesional
Dalam dunia bisnis juga dikenal dengan customer etalase. Bukan seperti etalase yang ada di toko atau showroom. Namun etalase ini dipajang di website atau lembaran kertas sebagai company profile. Dimana customer yang berbobot pada umumnya dicantumkan ke company profile sebagai klien dengan harapan calon customer lain akan tertarik dan percaya bahwa perusahaan ini merupakan perusahaan bonafit.
Tidak hanya perusahaan yang menggunakan etalase sebagai wadah promosi. Namun juga kita sebagai seorang profesional sebagai individu. Biasanya kita mencantumkan nama sekolah dan kampus sebagai etalase untuk mendukung (CV) curiculum vitae, serta kita cantumkan nama perusahaan kita sebelumnya juga sebagai etalase diri.
No comments:
Post a Comment