Tuesday, December 13, 2016

Protagonis, Antagonis dan Tritagonis

Saat menemani belajar anakku yang kelas 3 SD, ada pertanyaan mengenai protagonis, antagonis dan tritagonis. Apa itu tritagonis? Sebelumnya yang aku tahu hanya ada 2 jenis yaitu protagonis dan antagoni.

Mari kita kupas protagonis, antagonis dan tritagonis dari berbagai sumber yang ada.

ProtagonisProtagonis adalah tokoh utama sekaligus pemeran utama dalam sebuah cerita yang mendukung cerita. Tokoh protagonis biasanya berwatak baik, dan menjadi idola.

AntagonisAntagonis adalah karakter jahat yang melawan dan konflik dengan protagonis. Selain tokoh jahat, antagonis juga membuat nilai-nilai negatif dan menjadi penentang cerita. Tokoh antagonis berwatak jahat dan dibenci.

TritagonisYaitu tokoh pembantu (penengah) baik untuk tokoh protagonis maupun antagonis.


Sumber :
http://www.pustakapedia.net/2015/11/pengertian-dan-macam-macam-jenis-penokohan-protagonis-antagonis-tritagonis-dalam-novel.html
https://id.wikipedia.org/wiki/Protagonis
https://id.wikipedia.org/wiki/Antagonis

No comments:

Post a Comment

Related Posts