Monday, April 24, 2017

Pedang Rapier


Pedang Rapier pertama kali muncul di Spanyol dengan mempunyai ciri pedang tipis di abad 17. Pedang Rapier ini merupakan evolusi dari Espada Ropera yang mengubah bentuk pedang Crossguard menjadi seperti keranjang untuk perlindungan bagian tangan.

Pedang Rapier relatif panjang dan ramping yaitu sepanjang 2,5 cm mempunyai berat 1 kg. Ciri lain pedang Rapier adalah memiliki bagian hilt yang didekorasi dengan rumit, dan mempunyai bilah pedang yang tipis. Pedang Rapier cocok untuk menjadi senjata yang dipakai untuk menusuk daripada untuk memotong.

Pengunaan pedang Rapier sering dipakai saat duel. Pedang Rapier masih digunakan pada pejabat militer dan seragam upacara kemiliteran saja, walaupun kebanyakan tentara menggunakan kavaleri berat sebelum PD II.


Sumber :
https://id.wikipedia.org/wiki/Pedang
https://perpusminiromy.wordpress.com/2010/12/10/pedang-dagger/
http://lovelystone29.blogspot.co.id/2011/09/pedang-rapier.html
http://www.gamexeon.com/artikel/31104/sekilas-mengenai-european-medieval-sword#.WP3mS6IxXIU

No comments:

Post a Comment

Related Posts