Saturday, October 5, 2019

Trello

Saat mengatur sebuah organisasi, kita harus mampu mengelola atau meng-organize dengan baik dan benar. Mulai dari kita Tulis apa yang harus kita kerjakan, kemudian kita tentukan Lama dalam pengerjaannya nanti, lalu kita Putuskan apa yang harus kita lakukan.

Keputusannya bisa terdiri dari 4, yaitu Tolak, Tunda, Turunkan dan Terinci.

Untuk membantu kita dalam mengatur dan mengelola, kita dapat menggunakan tool To Do List yang bisa kita dapatkan dari Aplikasi di dunia digital. Selain 9 aplikasi yang pernah dibahas dari artikel sebelumnya, ada 1 lagi aplikasi yang patut dicoba, yaitu Trello.

Trello adalah aplikasi kolaborasi yang digunakan untuk menyelesaikan sebuah proyek secara bersama-sama. Dalam Trello terdapat beberapa bagian dan fungsi, diantaranya adalah sebagai berikut:
  1. Board (Papan) adalah nama sebuah proyek atau jurnal yang sedang kita jalankan. 
  2. List (Daftar) adalah nama tahapan/bagian yang akan dijalani oleh sebuah card (tugas). Di list ini, ada tahapan, yaitu sebuah alur proses pengerjaan subtitle mulai dari request hingga done (akan dijelaskan lebih lanjut) dan ada bagian, yaitu daftar yang tidak terkait langsung dengan tahapan.
  3. Card (Tugas) adalah sebuah unit yang merupakan tugas yang dibuat oleh seorang subtitler. 
  4. Label adalah penanda singkat mengenai suatu keterangan tertentu. Mungkin bisa disamakan seperti sticky notes.

Sumber :
https://trello.com/c/mYXmlCoa/49-mengenal-trello-dan-fungsinya

No comments:

Post a Comment

Related Posts