Wednesday, November 30, 2022

Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru

Informasi sistem seleksi masuk Perguruan Tinggi Negeri program Diploma III, Sarjana Terapan (D IV) dan Sarjana tahun 2023 oleh tim Persiapan SNPMB (Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru).

Seleksi masuk perguruan tinggi negeri (PTN) 2023 resmi menggunakan skema baru dengan 3 jalur, yakni seleksi nasional berdasarkan prestasi, seleksi nasional berdasarkan tes, dan seleksi mandiri oleh PTN.

Terdapat 2 komponen penilaian SNBP atau SNMPTN 2023. Komponen pertama penilaian SNMPTN 2023 adalah rata-rata nilai rapor seluruh mata pelajaran. Nilai rapor memiliki bobot penilaian paling sedikit 50% di SNBP atau SNMPTN 2023.





Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbud Ristek) menggelar konferensi pers Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) 2023 pada hari Kamis tanggal 1 Desember 2022. 

Kemendikbud Ristek secara resmi meluncurkan Sistem Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru Tahun 2023 yang akan mengalami perubahan skema dari tahun-tahun sebelumnya. 


Sumber :

https://www.detik.com/edu/seleksi-masuk-pt/d-6299208/syarat-seleksi-masuk-ptn-jalur-prestasi-tes-dan-mandiri-2023#:~:text=Seleksi%20masuk%20perguruan%20tinggi%20negeri,dan%20seleksi%20mandiri%20oleh%20PTN.

https://akupintar.id/info-pintar/-/blogs/perbedaan-snmptn-2022-dan-2023

https://www.kompas.com/edu/read/2022/11/30/134617571/kemendikbud-gelar-sosialisasi-masuk-ptn-2023-besok-catat-link-nya.

No comments:

Post a Comment

Related Posts